Posts

Showing posts from April, 2018

Future of The Past 01

CHAPTER 1: UTOPIA Anak itu berjalan dengan girang melewati bangunan perkotaan yang masih kental dengan taste tradisional Jawa. Dia menyapa tiap orang yang ia temui dan melewati gang-gang sempit yang dapat ia lacak dari GPS canggihnya. (Bahkan kini dia dapat melihat navigasi terowongan semut dengan itu!) Beberapa spesies hewan aneh ia temui di antara rimbunan pohon ataupun sela-sela rumah. Innatural Creature aka Mutan , itulah sebutan makhluk bernyawa keluaran laboratorium yang kini bebas berkeliaran dan hidup berdampingan dengan manusia. Anak itu tertawa dan sesekali mengusap kepala beberapa di antaranya yang memiliki tubuh pendek seukuran dirinya (Sebagian creature lainnya berukuran lebih besar dari manusia atau gedung bertingkat.) Gadis itu memasuki sebuah kedai yang perancangan arsitekturnya telah bersentuhan dengan teknologi canggih namun tetap mempertahankan langgam tradisionalnya. Sugeng rawuh 1 , sebuah android berbentuk Barong kecil dengan wajah lucu menyambut tiap